Orang gila tidak mempunyai beban pikiran, dan dia hanya hidup dengan seadanya dan juga tidak memikirkan hari esok ataupun cita-cita maka dia otaknya kosong dan mengikuti apa yang ada di depan matanya, dan yang ada di dalam pikiranya hanya makan, tidur saja.
Tidak punya tanggung jawab, orang gila tidak mempunyai tanggung jawab atas dirinya sendiri dan juga keluarganya dan dia bebas dari itu semua. Hal ini berbeda dengan manusia yang normal yang mana manusia yang normalmempunyai tanggung jawab atas dirinya dan juga keluarganya baik tanggung jawab masalah dunia dan juga akhirat.
Makanan, mungkin kita berpikir bahwa makanan yang bersih dan terjamin higienis-nya bebas dari penyakit, namun hal ini berbeda dengan orang gila, orang gila makan makanan yang berasal dari suatu tempat yang tidak bersih-pun tidak membuatnya sakit, jadi hal ini penyakit tergantung dari sang maha pencipta.